Minggu, 24 November 2019

Seni Mural Anak-anak Farmasi SMK YPIB Majalengka

Mereka yang doyan blusukan pasti pernah menjumpai gambar atau lukisan berukuran besar yang terpampang di dinding (tembok) rumah atau bangunan di pinggir jalan, tembok bangunan yang dibiarkan mangkrak selama bertahun-tahun, di trotoar bahkan di dalam kafe atau warung kopi sekalipun. 


 

Gambar atau lukisan tadi biasa disebut seni mural. Ada juga seni semacam mural yang oleh sebagian kalangan dinamakan seni grafiti. Katanya sih dalam prakteknya seni grafiti ini sering menggunakan bahan khusus berupa cat piloks (cat spray/semprot dalam kaleng bertekanan).
Share This
Previous Post
Next Post

PPDB SMK YPIB Majalengka membuka pendaftaran Siswa/Siswi Baru tahun Ajaran 2020/2021 untuk program keahlian (jurusan) (1) Farmasi, (2) Keperawatan, (3) Analisis Pengujian Laboratorium, (4) Desain Grafika dan untuk pendaftaran bisa langsung datang ke lokasi SMK YPIB Majalengka Jl Gerakan Koperasi No. 003 Majalengka atau juga bisa secara online